12 Makanan Penurun Kolesterol
Tinggi Dan Lemak Jahat
Kesehatan itu mahal, hal ini memang benar
adanya jika kita mengalami masalah dengan kesehatan, terlebih lagi jika
penyakit yang menyerang kita tergolong berbahaya tentu tidak sedikit uang yang
harus kita keluarkan untuk mengobati penyakit yang kita derita tersebut.
Berbagai usaha dan cara agar penyakit yang ada di hilangkan dari tubuh kita
agar kondisi tubuh kita tetap sehat.
Tentu
banyak cara yang bisa kita lakukan agar kita selalu mendapatkan tubuh yang
sehat dan jarang terserang penyakit. Olahraga adalah cara terbaik yang tentu
saja dapat membuat kita lebih sehat di bandingkan jika kita tidak berolahraga.
Tentu ada lagi cara kita agar kita tetap sehat, yakni dengan mengkonsumsi
makanan terbaik untuk tubuh kita. Salah satunya adalah dengan mengkonsumsi
makanan penurun kolesterol tinggi dan lemak jahat.
Tidak
ada salahnya bukan apabila setiap hari kita mengkonsumsi makanan yang di
nobatkan sebagai makanan penurun kolesterol tinggi. Tentu makanan penurun
kolesterol yang akan kita bahas ini merupakan sebuah cara sederhana bagaimana
kita menjadikan tubuh kita sehat. Tentu beberapa makanan penurun kolesterol di
bawah ini ternyata sebagian juga ada yang berfungsi untuk menurunkan darah
tinggi. Penasaran kira-kira makanan penurun kolesterol tinggi apa saja yang
akan kita bahas di halomuda.com?
Daftar Makanan Penurun Kolesterol Tinggi Dan Lemak
Jahat
- Buah
dan Sayuran
Ada
lagi makanan penurun kolesterol tinggi terbaik untuk anda yang ingin menurunkan
kolesterol anda. Yakni dengan secara rutin mengkonsumsi makanan jenis buah dan
sayuran yang tentu kaya akan serat tinggi yang sangat baik untuk tubuh anda.
Memang benar adanya jika buah dan sayuran merupakan jenis makanan yang di
dalmnya terdapat kandungan antioksidan yang sangat tinggi dan juga merupakan
makanan penurun kolesterol tinggi.
Beberapa
contoh makanan penurun kolesterol tinggi jenis buah dan sayuran seperti
misalkan saja jambu biji, acai berry, cranberry, blackberry, aprikot,
blueberry, strawberry, kubis, mangga, cabai, paprika, brokolu, bayam, ubi
jalar, labu, wortel, mangga dan masih banyak lagi makanan penurun kolesterol
tinggi jenis buah dan sayuran yang lainnya. Selain sebagai makanan penurun
kolesterol tinggi, buah dan sayuran ini sangat baik untuk kesehatan jantung.
- Kedelai
Makanan
penurun kolesterol tinggi yang berikutnya akan kita bahas adalah kedelai yang
mana memang dari dulu sangat baik untuk kesehatan tubuh manusia. Akan tetapi
tidak hanya kedelai yang belum di olah saja yang baik untuk tubuh, beberapa
jenis makanan penurun kolesterol tinggi yang lain seperti misalkan saja susu
kedelai, tempe dan tahu juga sangat baik di jadikan sebagai makanan penurun
kolesterol tinggi.
Makanan
dari bahan kedelai ini memang sangat luar biasa untuk kesehatan tubuh kita,
bayangkan saja dengan kita mengkonsumsi makanan jenis kedelai dengan protein 25
gram yang di dapat dari protein kedelai bisa menurunkan LDL hingga 5% sampai
dengan 6%, luar biasa bukan? Bahkan lauk pauk yang kita kunsumsi sehari-hari
biasa di buat dari kedelai seperti misalkan tahu dan tempe yang selain murah sangat
bagus untuk kesehatan tubuh.
- Bawang
Putih
Makanan
penurun kolesterol yang tinggi yang satu ini merupakans salah satu makanan yang
sudah lama di akui mempunyai pengaruh yang baik pada kesehatan jantung manusia.
Makanan penurun kolesterol tinggi yang kita maksud adalah bawang putih dan
merupakan bumbu khas dari masakan yang ada di Indonesia. Hampir semua masakan
yang ada di Indonesia, menggunakan bawang putih sebagai bumbu lezatnya.
Banyak
sekali opini yang mengatakan bahwa ternyata bawang putih adalah jenis makanan
yang sangat baik untuk jantung manusia dan juga merupakan makanan penurun
kolesterol tinggi. Untuk hasil terbaik masukkan bawang putih menjadi sebuah
sajian salad yang tentu saja sangat baik jika di sajikan secara mentah. Mungkin
banyak orang yang tidak suka dengan bawang putih karena baunya yang sangat
menyengat di saat masih belum di olah.
- Kacang
Panjang
Makanan
yang sangat sering kita konsumsi sebagai sayur ini ternyata mempunyai khasiat
yang sangat luar biasa. Siapa yang menyangka jika ternyata kacang panjang
adalah sebuah makanan penurun kolesterol tinggi yang baik untuk tubuh. Ada
sebuah penelitian yang di lakukan di Arizona State university Polytechnic yang
menyatakan bahwa ternyata setengah cangkir sup kacang panjang bisa menurunkan
kolesterol hingga 8%.
Tentu
dengan penelitian tersebut membuat kepopuleran dari makanan kacang panjang ini
semakin bagus dan banyak di konsumsi oleh masyarakat luas. Makanan penurun
kolesterol tinggi yang satu ini juga sangat terkenal dengan kandungan serat
yang sangat tinggi, hal ini membuat penyerapan kolesterol dalam tubuh menjadi
sedikit di saring dan merupakan makanan yang membuat kita tetap awet kenyang.
- Oatmeal
Makanan
penurun kolesterol yang tinggi selanjutnya tentu merupakan sebuah makanan yang
cukup populer di promosikan di televisi. Hal ini di karenakan banyak oatmeal
yang di produksi oleh pabrik dan merupakan sebuah makanan instan yang baik
untuk tubuh kita. Oatmeal merupakan sebuah makanan yang di dalamnya terdapat
kandungan serat larut yang mana bisa mengurangi atau memfilter kolesterol yang tidak
baik yang ada dalam tubuh.
Akan
tetapi tidak hanya oatmeal saja yang di dalamnya terdapat kandungan serat
larut, akan tetapi kandungan serat larut juga bisa anda dapatkan dalam pisang,
pie, apel, prune dan kacang merah. Apa anda tahu cara kerja dari serat larut
ini? Yakni mengurangi penyerapan kolesterol yang ada di dalam aliran darah, hal
ini tentu sangat baik untuk kebersihan dalam pembuluh darah yang ada dalam
tubuh anda bukan?
- Anggur
Merah
Makanan
penurun kolesterol tinggi yang berikutnya adalah sebuah makanan yang terkenal
sebagai buah premium yakni anggur merah. Hebatnya adalah anggur merah merupakan
buah yang dapat berfungsi sebagai buah yang dapat menurunkan kadar kolesterol
dalam tubuh. The Department of Metabolism and Nutrition melakukan sebuah studi
terhadap makanan penurun kolesterol tinggi yakni anggur merah ini.
Penelitian
yang di lakukan di Universidad Complutense de Madrid tersebut menyatakan hasil
yang mencengangkan yakni ternyata dengan mengkonsumsi anggur merah yang
merupakan makanan penurun kolesterol tinggi ini dalam menurunkan kadar LDL
hingga 9% sampai dengan 12% yang tentu sangat bagus untuk tubuh. Bagaimana,
apakah anda tertarik untuk mencoba mengkonsumsi makanan penurun kolesterol
tinggi ini?
- Ikan
Ada
juga makanan penurun kolesterol tinggi yang tentu merupakan sebuah makanan yang
merupakan lauk pauk sehari-hari bagi kebanyakan masyarakat indonesia. Memang
tidak banyak orang yang tahu ternyata makanan enak yang satu ini merupakan
makanan penurun kolesterol tinggi yang di dalamnya terdapat banyak sekali
kandungan baik untuk tubuh salah satu kandungan yang ada adalah kandungan omega
3.
Beberapa
jenis ikan yang di rekomendasikan oleh halomuda.com untuk mendapatkan khasiat
dari makanan penurun kolesterol tinggi ini seperti misalkan saja sarden,
salmon, tuna dan ikan kembung. Kandungan yang ada pada ikan ini sangat baik
untuk menghancurkan kolesterol jahat, menyehatkan jantung dan yang paling
penting adalah menurunkan resiko pembekuan darah yang tentu sangat bahaya bagi
setiap manusia.
- Teh
Hitam
Minuman
penurun kolesterol tinggi yang berikutnya memang cukup asing di telinga
masyarakat indonesia, hal ini di karenakan orang indonesia biasanya
mengkonsumsi jenis teh yang lainnya. Apakah anda tahu khasiat hebat yang bisa
anda dapatkan jika anda mengkonsumsi teh hijau? Minuman penurun kolesterol
tinggi yang satu ini ternyata juga di dalamnya terdapat kandungan yang bisa
mencegah terjadinya kanker.
Mungkin
bisa jadi salah satu rekomendasi minuman penurun kolesterol tinggi dari
halomuda.com untuk anda yang tentu mendambakan tubuh yang sehat. Hebatnya
adalah dengan kita mengkonsumsi minuman penurun kolesterol tinggi jenis teh
hitam ini dalam waktu 3 minggu saja, bisa menurunkan kolesterol tinggi sampai
dengan 10% yang tentu saja hal ini sangat luar biasa dan wajib untuk anda
konsumsi.
- Alpukat
Buah
penurun kolesterol tinggi yang satu ini memang sangat terkenal sebagai makanan
penurun kolesterol tinggi yang penuh manfaat. Bagaimana tidak, selain sebagai
makanan penurun kolesterol tinggi, buah alpukat ternyata juga mempunyai
kandungan baik seperti lemak tak jenuh tunggal yang mana dapat meningkatkan
kadar kolesterol baik yang biasa banyak orang menyebutnya dengan sebutan HDL.
Selain
dapat meningkatkan HDL, alpukat juga dapat menurunkan LDL atau kadar kolesterol
jahat yang tidak baik untuk tubuh. Dalam makanan penurun kolesterol tinggi yang
satu ini juga terdapat kandungan beta sitosterol yang mana merupakan lemak
nabatu yang mampu mengurangi banyaknya kolesterol yang di serap pada saat
mengkonsumsi makanan. Akan tetapi kami tidak menyarankan makan alpukat terlalu
banyak, karena di dalamnya terdapat kandungan kalori yang tinggi pula.
- Buah
Zaitun
Makanan
penurun kolesterol tinggi yang selanjutnya akan kita bahas adalah sebuah
makanan yang banyak orang mengatakan jika buah zaitun ini merupakan karunia
alam yang menakjubkan. Hydroxytyrosol yang ada dalam buah zaitun ini merupakan
antioksidan yang memungkinkan buah zaitun ini sebagai makanan penurun
kolesterol tinggi. Bahkan buah zaitun ini tidak mengurangi HDL atau kolesterol
baik yang ada pada tubuh.
Selain
sebagai makanan penurun kolesterol tinggi, ternyata buah zaitun ini masih
mempunyai banyak kandungan baik yang lain seperti misalkan saja vitamin E, asam
lemak tak jenuh tunggal dan masih banyak lagi khasiat yang lainnya. Inilah
mengapa buah zaitun ini wajib di jadikan sebagai makanan penurun kolesterol
tinggi yang sangat baik untuk tubuh orang yang mengkonsumsi makanan penurun
kolesterol tinggi ini.
- Yoghurt
Makanan
penurun kolesterol tinggi yang selanjutnya merupakan sebuah makanan sehat yang
sangat enak. Tentu saja enak,namanya juga yoghurt yang saat ini banyak
perusahaan yang membuat produk yoghurt secara masal yang tentu saja ini akan
sangat mempermudah kita yang suka dengan yoghurt mudah untuk mendapatkannya
karena saat ini produk yoghurt di jual di toko-toko terdekat dengan rumah kita.
Yoghurt
ini merupakan makanan penurun kolesterol tinggi yang tentu saja selain enak,
akan tetapi makanan penurun kolesterol tinggi ini juga kaya akan manfaat.
Karena yoghurt merupakan makanan penurun kolesterol tinggi yang bebas lemak dan
juga yoghurt di dalamnya terdapat banyak sekali kalsium, microorganisme
lactobacillus dan juga protein. Makanan penurun kolesterol tinggi wajib untuk
anda konsumsi sehari-hari.
- Kacang-Kacangan
Makanan
penurun kolesterol tinggi yang akan kita bahas sesaat lagi adalah kacang-kacangan
yang tentu sangat baik untuk kesehatan kita. Contoh makanan penurun kolesterol
tinggi kacang-kacangan ini seperti misalkan saja kenari dan juga almond yang
tentu bisa menjadi makanan penurun kolesterol tinggi. Tentu saja hal ini di
karenakan kandungan yang ada di dalam kacang-kacangan sangat baik untuk tubuh.
Beberapa
kandungan yang ada seperti misalkan asam lemak tak jenuh, kandungan tersebut
juga sangat terkanl sebagai makanan penurun kolesterol tinggi dan juga
merupakan makanan yang menyehatkan pemnbuluh darah. Tentu anda menginginkan
hasil yang maksimal bukan untuk dapat menurunkan kolesterol? Untuk hasil yang
terbaik dalam mengkonsumsi makanan penurun kolesterol tinggi jenis
kacang-kacangan ini jangan di campur dengan gula atau garam.
dikutip dari:
http://halomuda.com/makanan-penurun-kolesterol/